HUBUNGAN PENGETAHAN DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN MENGIKUTI PRENATAL YOGA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI KLINIK PRATAMA AZZAHRA MEDICALCENTRE   KOTA  BENGKULU

Authors

  • Anggela Sistriani Universitas Dehasen Bengkulu Author
  • Yesi Putri Universitas Dehasen Bengkulu Author
  • Meita Tria Saputri Universitas Dehasen Bengkulu Author

Keywords:

Pengetahuan,dukungan suami,Prenatal yoga, Ibu Hamil TM III.

Abstract

Pendahuluan: Kehamilan salah satu masa yang penuh tantangan bagi ibu hamil, terutama pada trimester ketiga, di mana ibu hamil mengalami berbagai perubahan fisik dan emosional. Salah satu metode yang dapat membantu ibu hamil untuk mengatasi tantangan tersebut adalah dengan mengikuti prenatal yoga. Pengetahuan tentang manfaat yoga dan dukungan suami dianggap sebagai faktor penting yang dapat mempengaruhi keputusan ibu hamil untuk mengikuti prenatal yoga. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi hubungan antara pengetahuan ibu hamil tentang prenatal yoga, dukungan suami, dan partisipasi ibu hamil dalam mengikuti prenatal yoga di Klinik Pratama Azzahra Medical Centre Kota Bengkulu.

Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis Hubungan Pengetahuan Dan Dukungan Suami Dengan Mengikuti Prenatal Yoga Pada Ibu Hamil Trimester III Di Klinik Pratama Azzahra Medical Centre Kota Bengkulu Tahun 2024.

Metode Penelitian: Metode yang digunakan adalah desain penelitian deskriptif korelasional dengan pendekatan cross sectional, data dikumpulkan dengan menyebarkan kuisioner pada 60 responden yang mengikuti prenatal yoga di Klinik Pratama Azzahra Medical Centre Kota Bengkulu teknik accidental sampling dengan menggunakan uji univariat dan bivariat (chi-square) dan menggunakan SPSS 19 sebagai tool dalam melakukan analisis data.

Hasil: Hasil analisis uji univariat bahwa sebagian besar responden (70 %) mengikuti prenatal yoga, hampir seluruh dari responden (80 %) memiliki pengetahuan yang baik, dan sebagian besar dari responden (71,7 %) mendapatkan dukungan dari suami. Hasil analisis Bivariat ada hubungan antara pengetahuan dan dukungan suami dengan mebgikuti prenatal yoga pada ibu hamil trimester III dimana nilai p (0,000).

Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian, ditemukan adanya hubungan positif yang signifikan antara pengetahuan ibu hamil tentang prenatal yoga dan dukungan suami dengan partisipasi ibu hamil dalam mengikuti prenatal yoga pada trimester ketiga kehamilan. Ibu hamil yang memiliki pengetahuan lebih baik tentang manfaat prenatal yoga dan mendapat dukungan suami cenderung lebih aktif dalam mengikuti program tersebut. Oleh karena itu, penting bagi tenaga medis untuk meningkatkan penyuluhan tentang manfaat prenatal yoga dan mengedukasi suami agar memberikan dukungan lebih dalam mendampingi ibu hamil selama kehamilan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aulianda, R., Putri, S. R., & Hanifa, F. (2022). Pengaruh Latihan Prenatal Yoga, Kelas Edukasi Ibu hamil dan Peran Suami terhadap Kelancaran Proses Persalinan: The Influence of Prenatal Yoga Exercises, Educational Classes for Pregnant Women and the Role of Husbands on the Smoothness of the Childbirth Process. SIMFISIS: Jurnal Kebidanan Indonesia, 2(2), 320–327.

Bingan, E. C. S. (2019). Pengaruh Prenatal Gentle Yoga dalam Menurunkan Tingkat Kecemasan pada Ibu Hamil Trimester III. Jurnal Kesehatan, 10(3), 466–472.

Dewi, S. S. S., Napitupulu, M., & Nasution, I. (2020). Pengaruh Prenatal Yoga Terhadap Ketidaknyamanan Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Puskesmas Pargarutan Tahun 2020. Jurnal Kesehatan Ilmiah Indonesia (Indonesian Health Scientific Journal), 5(2), 47. https://doi.org/10.51933/health.v5i2.302

Etty, C. R., Siahaan, J. M., & Sinaga, Y. V. (2020). Analisis Dukungan Suami untuk Mengatasi Kecemasan Pada Ibu Hamil di Klinik Wanti Mabar Hilir Kecamatan Medan Deli Kota Medan. Jurnal Teknologi Kesehatan Dan Ilmu Sosial (Tekesnos), 2(2), 49–63.

Fauziah, L. (2017). Efektifitas Latihan Yoga Prenatal dalam menurunkan Kecemasan pada Ibu Primigravida Trimester III. Universitas Padjajaran.

Ginting, S. S. T., Tarigan, I., Sinaga, R., Damanik, N., Magdalena, M., & Purnama, D. (2022). Hubungan Prenatal Yoga Terhadap Pengurangan Tingkat Kecemasan Pada Ibu Hamil. Indonesian Health Issue, 1(1), 138–145.

Hidayat, A. (2009). Metode penelitian kebidanan dan teknik analisis data.

Hidayat, R., & Abdillah, A. (2019). Ilmu pendidikan: konsep, teori dan aplikasinya.

Husin, F. (2014). Asuhan Kehamilan Berbasis Bukti. Jakarta: Sagung Seto.

Irianti. dkk. 2015. Asuhan Kebidanan Berbasis Bukti. Jakarta : Sagung seto

Kemenkes RI. 2021. Profil Kesehatan Indonesia 2020. Jakarta: Kemenkes RI.

Kementrian Kesehatan RI, 2019, Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2019, Jakarta, Kementrian Kesehatan RI.

Kustini, K., & Muthoharoh, H. (2019). Hubungan Antara Dukungan Suami Dengan Pelaksanaan Kelas Ibu Hamil Di Puskesmas Turi. Jurnal Midpro, 11(2), 94–101.

Lestari, N. (N.D.). Hubungan Antara Dukungan Suami Dengan Motivasi Ibu Hamil Dalam Melaksanakan Prenatal Yoga Di Love Me Bali.

Lestari, T. (2015). Kumpulan Teori untuk Kajian Pustaka. Yogyakarta: NuMed.

Lestari,T. A., Susanti, A., & Fathunikmah, F. 2018. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Keikutsertaan Ibu Hamil dalam Mengikuti Kelas Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Kampar Kiri Tangah Kabupaten Kampar. Jurnal Ibu dan Anak, 6(2): 112-119

Lombogia, M. (2017). Buku Ajar Keperawatan Maternitas Konsep, Teori, dan Modul Praktikum. Yogyakarta: Indomedia Pustaka.

Lutfiyati, A., Yati, D., & Riyadi, S. (2020). Hubungan Karakteristik Ibu Hamil dengan Sikap terhadap Pelaksanaan Senam Hamil di Puskesmas Srandakan, Bantul. Wiraraja Medika: Jurnal Kesehatan, 10(2), 84–90.

Marsitha, A. A. (2017). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Dukungan Suami Terhadap Kunjungan Antenatal Care Di Wilayah Kerja Puskesmas Perumnas II. Jurnal Mahasiswa PSPD FK Universitas Tanjungpura, 5(1).

Masita, M., Rasumawati, R., & Astuti, Y. L. (2023). Peningkatan Pengetahuan Mengenai Prenatal Couple Yoga Di Masa Pandemi Covid-19 Dengan Menggunakan Media Video Di Wilayah Kerja Puskesmas Kelurahan Cilandak Timur: Increasing Knowledge About Prenatal Couple Yoga During The Covid-19 Pandemic By Using Video At The Working Area Of The East Cilandak Village Health Center. Gemakes: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 78–84.

Masini, M. (2015). Pengaruh Gravida, Pekerjaan, Dukungan Suami, Dukungan Bidan/Tenaga Kesehatan Terhadap Partisipasi Ibu Dalam Kelas Ibu Hamil Di Kabupaten Magelang. Jurnal Kebidanan, 4(8), 37–44.

Masturoh, I., & Anggita, N. (2018). Metodologi penelitian kesehatan. Jakarta: Pusat Pendidikan Sumber Daya Manusia Kesehatan, 307.

Mertasari, L. (2018). Keterkaitan Dukungan Suami Terhadap Partisipasi Perempuan Hamil Dalam Kelas Ibu Hamil. Jurnal Kesehatan MIDWINERSLION, 3(2), 196–207.

Mochtar, Rustam. 2012. Sinopsis Obstetri : Obstetri Fisiologi, Obstetri Patologi. Edisi ketiga. Jakarta : EGC.

Mubarak. 2015. Promosi Kesehatan Untuk Kebidanan. Salemba Medika: Jakarta.

Muria, N. K. A. T. (2017). Pengaruh Prenatal yoga terhadap Kecemasan pada Ibu Hamil dalam Menghadapi Persalinan di BPM Kabupaten Kulonprogo Tahun 2017. J Keperawatan, 1(1), 1-15.

Nia Pertiwi, Nia. Hubungan Pengetahuan Dengan Minat Ibu Hamil Dalam Penerapan Prenatal Yoga DI PMB Bidan Wulan Singopuran Kartasura Sukoharjo. Diss. Universitas kusuma Husada Surakarta, 2023.

Noriani, N. K., Nurtini, N. M., & Dewi, K. P. (2017). Tingkat Pengetahuan Dan Minat Ibu Hamil Tentang Prenatal Yoga Di Puskemas Ii Denpasar Selatan. Jurnal Kesehatan Terpadu, 1(2).

Notoatmodjo, S. (2012). Metodologi Penelitian Kesehatan, Jakarta, PT Rineka Cipta. Profil Sma, 2.

Nugraheni, N., & Romdiyah, R. (2018). Perbedaan Perlakuan Senam Hamil Dan Terapi Murotal Terhadap Tingkat Kecemasan Ibu Hamil Trimester III. Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ, 5(2), 226–236.

Nurbaiti, N., & Nurita, S. R. (2020). Hubungan Tingkat Pengetahuan Prenatal Yoga dengan Minat Ibu Hamil dalam Mengikuti Kelas Prenatal Yoga di Puskesmas Putri Ayu Kota Jambi. Jurnal Akademika Baiturrahim Jambi, 9(1), 49–53.

Nursalam, N. (2019). Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan (87). Stikes Perintis Padang.

Nurhayati, B., Simanjuntak, F., & Karo, M. B. (2019). Reduksi Ketidaknyamanan Kehamilan Trimester III Melalui Senam Yoga. Binawan Student Journal, 1(3),167–171.

Nursalam. 2009. Konsep Dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan. Surabaya: Salemba Medika.

Nuryadi, N., Astuti, T. D., Sri Utami, E., & Budiantara, M. (2017). Dasar-Dasar Statstk Penelitan. Sibuku Media.

Pepy, LS (2019) Hubungan Pengetahuan Dengan Minat Ibu Hamil Dalam Penerapan Senam Yoga Di Ponkendes Grogol Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang. Jurnal Kebidanan. Vol 9, No.2. Pp. 163-170.

PGY Trainer Team. (2017). Modul Prenatal Gentle Yoga. Kristala Permata Nusantara.

Pratama, R., & Maya, A. (2018). Faktor Yang Mempengaruhi Pelaksanaan Senam Hamil. Babul Ilmi Jurnal Ilmiah Multi Science Kesehatan, 9(3).

Pratignyo, T. (2014). Yoga ibu hamil. Puspa Swara.

Prawirohardjo, S. (2016). Ilmu Kebidanan Cetakan Ketiga. Jakarta: PT Bina Pustaka Sarwono.

Prawirohardjo, Sarwono. Buku Acuan Nasional Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. 1st ed. cetakan kelima Abdul Bari Saifuddin, editor. Jakarta: PT Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo. 2018.

Putri, M. (2019). Pengaruh Yoga Terhadap Kecemasan Ibu Hamil Primigravida Trimester Iii Di Puskesmas Rawang Pasar IV Kecamatan Rawang Panca Arga Kabupaten Asahan Tahun 2019. Excellent Midwifery Journal, 2(2), 1–13.

Rafika, R. (2018). Efektifitas Prenatal Yoga terhadap Pengurangan Keluhan Fisik pada Ibu Hamil Trimester III. Jurnal Kesehatan, 9(1), 86. https://doi.org/10.26630/jk.v9i1.763

Rahmawati, N. A., Rosyidah, T., & Marharani, A. (2016). Hubungan pelaksanaan senam hamil dengan ketidaknyamanan ibu hamil trimester III di bidan praktek mandiri Supadmi, Kunden Bulu, Sukoharjo. INVOLUSI Jurnal Ilmu Kebidanan, 7(12).

Romauli, S. (2011). Buku ajar asuhan kebidanan 1 konsep dasar asuhan kehamilan. Yogyakarta: Nuha Medika.

Rufaindah, E. (2024). HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN KETERATURAN PRETANAL YOGA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III. Media Husada Journal of Midwifery Science, 2(2), 57–64.

Rukajat, A. (2018). Pendekatan penelitian kualitatif (Qualitative research approach). Deepublish.

Sarafino, E. P., & Smith, T. W. (2011). Biopsychological Interactions. New York:Health Psychology

Sari, P. Y. (2024). Hubungan Prenatal Yoga dengan Tingkat Kecemasan Ibu Hamil Trimester III di PMB D. Jurnal Profesi Bidan Indonesia, 4(01), 1–10.

Sartika, W., & Qomariah, S. (2019). Analisis Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Keikutsertaansenam Hamil Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Bpm Hj. Dince Safrina Sst. Jurnal Keperawatan Abdurrab, 3(1), 57–63.

Septiana, M. (2020). Faktor-faktor yang berhubungan dengan keikutsertaan ibu hamil dalam melakukan senam hamil pada kelas ibu hamil. Cendekia Medika: Jurnal Stikes Al-Maarif Baturaja, 5(1), 24–31.

Setyani, R. A. (2018). Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Prenatal Yoga Exercise di Kota Yogyakarta. Jurnal Ilmiah Kesehatan Ar-Rum Salatiga, 3(1), 9–15.

Siagian, D. S., & Yusmaharani, Y. (2019). Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Tentang Air Susu Ibu Perah (ASIP) Terhadap Asi Eksklusif Di Kota Pekanbaru Tahun 2018. JOMIS (Journal of Midwifery Science), 3(1), 40–44.

Sindhu, P. (2015). Panduan Lengkap Yoga: untuk hidup sehat dan seimbang. Mizan Qanita.

Situmorang, R. B., Hilinti, Y., Jumita, J., & Hutabarat, V. (2021). Hubungan pengetahuan dengan minat ibu hamil dalam penerapan senam prenatal yoga di bpm jumita, s. st., m. kes kota Bengkulu. Journal Of Midwifery, 9(1), 44–52.

Situmorang, R. B., Rossita, T., & Rahmawati, D. T. (2020). Hubungan Umur Dan Pendidikan Terhadap Tingkat Kecemasan Pada Ibu Hamil Trimester Iii Dalam Menghadapi Persalinan Di Kabupaten Mukomuko Provinsi Bengkulu. Seminar Nasional Multi Disiplin Ilmu Universitas Asahan.

Situmorang, R. B., & Yatri Hilinti, J. (2020). Hubungan Pengetahuan Dengan Minat Ibu Hamil Dalam Penerapan Senam Prenatal Yoga. Hubungan Pengetahuan Dengan Minat Ibu Hamil Dalam Penerapan Senam Prenatal Yoga, 9(1), 1.

Subekti, I. (2016). Hubungan Dukungan Suami dengan Minat Ibu hamil Mengikuti Senam Hamil di Desa Tegojero Kecamatan Pengandon Kabupaten Kendal. Jurnal Ilmu Kesehatan, 6(1).

Sukarni, I., & Margareth, Z. H. (2013). Kehamilan, Persalinan, dan Nifas dilengkapi dengan patologi. Yogyakarta: Nuha Medika.

Suryati, Romauli. 2011. BukuAjar Asuhan Kebidanan 1 Konsep Dasar Asuhan

Kehamilan. Cetakan Pertama Yogyakarta : Nuha Medika.

Syaiful, Y., Ns, S. K., Kep, M., Fatmawati, L., & ST, S. (2019a). Asuhan Keperawatan Kehamilan. Jakad Media Publishing.

Syaiful, Y., Ns, S. K., Kep, M., Fatmawati, L., & ST, S. (2019b). Asuhan Keperawatan Kehamilan. Jakad Media Publishing.

Tyastuti, S., Wahyuningsih, H. P., SiT, S., Keb, M., Wahyuningsih, H. P., SiT, S., & Keb, M. (2016). Asuhan kebidanan kehamilan. Kementerian Kesehatan RI.

Walyani, E.S. & Purwoastuti, E. (2015). Asuhan Kebidanan Persalinan & Bayi Baru Lahir. Yogyakarta: Pustaka Baru.

Wawan, A., & Dewi, M. (2016). Teori dan Pengukuran Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Manusia (Yogyakarta: Nuha Medika) p 132. 6. Acknowledgement Authors Wishing to Acknowledge.

Windari, E. N., Putri, R., & Astriani, S. N. (2018). Hubungan karakteristik ibu (usia, paritas, pendidikan) dan dukungan sosial suami dengan keikutsertaan senam hamil di desa pandanmulyo. Journal Of Issues In Midwifery, 2(3), 30–40.

World Health Organization. (2021). Monitoring Health For the Sdgs, Sustainable Development Goals. Geneva: World Health Organization; 2021. Licence: CCBY-NC-SA 3.0 IGO.

Yulaikhah, L. (2019). Buku Ajaran Asuhan Kebidanan Kehamilan. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9).

Yuliantika, Y. 2016. Faktor yang Berhubungan dengan Partisipasi Ibu Hamil Risiko Tinggi dalam Mengikuti Program Kelas Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Sukolilo 2. Universitas Negeri Semarang

Yusmaharani. 2019. Hubungan Dukungan Suami Dengan Pemanfaatan Kelas Ibu Hamil. Jurnal Kesmas Asclepius Vol.1 No.2, e-ISSN : 2684-8287. DOI:https://doi.org/10.31539/jka.v1i2.586

Downloads

Published

2024-12-31

How to Cite

HUBUNGAN PENGETAHAN DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN MENGIKUTI PRENATAL YOGA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI KLINIK PRATAMA AZZAHRA MEDICALCENTRE   KOTA  BENGKULU. (2024). Jurnal Kesehatan Indonesia, 1(2). https://journal.aksaraperdana.com/index.php/jki/article/view/16